5 Tips Agar Mudah Mengingat Mimpi saat Bangun Tidur Menurut Para Ahli, Hindari Konsumsi Obat-obatan!

- 11 September 2021, 11:58 WIB
Berikut ini lima cara agar mempermudah Anda untuk mengingat mimpi Anda saat tertidur pulas salah satunya hindari obat-obatan.
Berikut ini lima cara agar mempermudah Anda untuk mengingat mimpi Anda saat tertidur pulas salah satunya hindari obat-obatan. /Pixabay.com/cuncon

PR TASIKMALAYA - Beberapa orang ketika selesai tidur sering merasa gundah karena tidak dapat menikmati mimpi-nya.

Setelah frustasi karena tidak dapat mengingat mimpi-nya saat tidur, setelah bangun tidur Anda akan terasa kesulitan untuk mengingat secara detail terkait mimpinya.

Mungkin terkadang Anda hanya mengingat beberapa bagian dari mimpi Anda ketika sedang tidur.

Baca Juga: Daftarkan Sang Anak ke TK Elit di Korea Selatan, Jun Ji Hyun Siapkan Dana Berjumlah Fantastis

Sebagaimana dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com melalui laman Women Working, rupanya kebanyakan mimpi Anda sekejap selalu terlupakan.

Berikut ini lima cara agar mempermudah Anda untuk mengingat mimpi Anda saat tertidur pulas.

Pertahankan jadwal tidur yang baik

Baca Juga: Tes Psikologi: Gambar Mana yang Bukan Keluarga? Jawabannya Ungkap Permasalahan Besar Anda di Masa Lalu

Selalu tidur setidaknya dalam waktu antara 7-8 jam disetiap malamnya.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: Women Working


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x