Kecewa Tiongkok Relokasi ke Vietnam, BKPM Usulkan Gratis Sewa Lahan 10 Tahun Bagi Investor Asing

- 28 Oktober 2020, 16:21 WIB
Presiden Joko Widodo didampingi Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia (kelima kiri), Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir (ketiga kanan), Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi (keempat kiri) berbincang saat peninjauan Kawasan Industri Terpadu Batang dan Relokasi Investasi Asing ke Indonesia di Kedawung, Kabupaten Batang, Jawa Tengah, Selasa.
Presiden Joko Widodo didampingi Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia (kelima kiri), Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir (ketiga kanan), Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi (keempat kiri) berbincang saat peninjauan Kawasan Industri Terpadu Batang dan Relokasi Investasi Asing ke Indonesia di Kedawung, Kabupaten Batang, Jawa Tengah, Selasa. /ANTARA FOTO/Harviyan Perdana Putra/pras

Para investor mengaku, mereka dipersulit untuk melakukan izin usaha. Oleh karena itu, disahkannya RUU Cipta Kerja dipastikan dapat meyakinkan investor untuk melakukan investasi di Indonesia.

Baca Juga: Kekerasan Perempuan dan Anak Masih Tinggi di NTT, DPR Harap RUU PKS Segera Dibahas dan Disahkan

Disahkannya RUU Cipta Kerja, membuat Jokowi lega. Ditambah lagi kini banyak investor asing yang menanamkan modal di Indonesia.

Tinggal sekarang, bagaimana caranya agar Indonesia mampu mempertahankan minat para Investor agar betah melakukan kegiatan bisnis di Indonesia, serta memberikan manfaat sebanyak-banyaknya bagi rakyat Indonesia.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x