Google Arts and Culture Tambah Koleksi Motif di Hari Batik Nasional

- 2 Oktober 2020, 13:04 WIB
Laman Batik di Google Arts and Culture.*
Laman Batik di Google Arts and Culture.* /DialektikaKuningan.com/Erix Exvrayanto/Google Arts & Culture

“Google Arts and Culture hanya mendukung pelestarian batik, tapi yang berbeda dari peringatan tahun ini, kami juga ingin membantu UKM batik untuk terus berkembang di tengah pandemi.

Baca Juga: Ikuti Anjuran WHO, Indonesia Berencana Gunakan Tes Cepat Berbasis Antigen

"Kami juga memberikan rencana belajar tentang sejarah pembuatan batik itu seperti apa. Ini adalah materi edukasi tentang batik kepada teman-teman pelajar,” ujar Public Policy Affairs Manager Google Indonesia, Ryan Rahardjo.

Google Arts and Culture telah menjadi partner inovasi bagi lembaga-lembaga kebudayaan di seluruh dunia sejak tahun 2011. Upaya yang dilakukan menyediakan akses ke koleksi seni dari 2.000 museum.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah