Study Tour Ramai Diperbincangkan Usai Kasus Delis Terungkap, Ketua KPAD Tasikmalaya Angkat Suara

- 1 Maret 2020, 10:37 WIB
Kutua KPID Kota Tasikmalaya, Eky S Baehaki.*
Kutua KPID Kota Tasikmalaya, Eky S Baehaki.* /Asep M S//

Selain secara ekonomi pun bisa di bilang bukan dari kalangan menengah ke atas.

Baca Juga: Dapat Terhindar dari Infeksi, Simak 6 Pengobatan Rumahan untuk Jamur Kuku pada Jari Kaki

“Kalau orang tuanya dari kalangan berada, dia tidak akan sampai memaksa meminta uang kepada orang tuanya,” terang Eky.

Terlepas dari urusan study tour, kasus Delis juga perlu menjadi evaluasi Pemerintah Kota Tasikmalaya.

Sebab tidak bisa dipungkiri, masalah ini berkaitan dengan ekonomi masyarakat yang masih rendah.

“Kalau semua sudah sejahtera, biaya study tour tidak akan menjadi masalah,” pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah