Gagal Mengkoneksikan NPWP dan NIK? Ikuti Langkah Berikut

- 17 Januari 2023, 15:02 WIB
Ilustrasi KTP Elektronik. Cara mengkoneksikan NIK dan NPWP yang mulai bisa dilakukan dari sekarang, apabila gagal cukup lakukan langkah berikut.
Ilustrasi KTP Elektronik. Cara mengkoneksikan NIK dan NPWP yang mulai bisa dilakukan dari sekarang, apabila gagal cukup lakukan langkah berikut. /Kabar Banten /Rizki Putri

2. Masukan nomor NPWP, kata sandi dan kode keamanan

3. Seteleh itu, klik ikon baris tiga yang ada di pojok kanan atas

4. Masuk ke menu profil kemudian pilih data diri

Baca Juga: Kuasa Hukum Keluarga Brigadir J Nilai Tuntutan JPU Terhadap Ricky dan Kuat Terlalu Ringan!

5. Jika sudah, Anda bisa masukan 16 nomor NIK sesuai dengan KTP

6. Jika sudah terisi, Anda bisa cek validasi data dengan klik tombol validasi

7. Klik ubah profil

Anda bisa mengulangi proses login menggunakan NIK apabila sudah mengkoneksikannya dengan NPWP.

Baca Juga: Sidang Lanjutan Perkara Perintangan Penyidikan, Kuasa Hukum Terdakwa Hendra Hadirkan Saksi Meringankan

Sementara itu, jika Anda belum mengetahui cara mengkoneksikan NIK dan NPWP, simak caranya di bawah ini.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Instagram @indonesiabaik.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x