Berikut Panduan Pelaksanaan Ibadah Kenaikan Isa Almasih oleh Menag Yaqut Cholil Qoumas

- 9 Mei 2021, 20:31 WIB
Hari Kenaikan Isa Almasih yang masih dalam suasana pandemi Covid-19, berikut panduan peringatan oleh Kemenag
Hari Kenaikan Isa Almasih yang masih dalam suasana pandemi Covid-19, berikut panduan peringatan oleh Kemenag /Kemenag/ M Rusydi Sani

Sejak keluar rumah dan selama berada di gereja wajib memakai masker atau faceshield.

Sering mencuci tangan menggunakan sabun atau hand sanitizer untuk menjaga kebersihan tangan

Baca Juga: Resmi Bercerai dari Askara Parasady Harsono, Nindy Ayunda Dapat Hak Asuh Anak

Tidak di perkenankan melakukan kontak fisik, seperti bersalaman, berpelukan, dan berciuman pipi.

Antar jemaat diharapkan untuk saling menjaga jarak.

Hindari untuk berdiam terlalu lama dan berkumpul di gereja selain untuk kepentingan ibadah.

Ibadah dilakukan secara virtual di rumah bagi anak-anak dan jemaat lanjut usia yang sakit yang rentan tertular penyakit dan berisiko tinggi tertular Covid-19.***

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: setkab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah