6 Tips Tidur Nyaman saat Cuaca Panas, Coba agar Kualitas Tidur Terjaga!

- 5 Oktober 2023, 20:31 WIB
Ilustrasi tidur saat cuaca panas.
Ilustrasi tidur saat cuaca panas. /Freepik/jcomp

PR TASIKMALAYA – Bagi beberapa orang, cuaca panas dapat mengganggu kenyamanan saat tidur. Jika Anda mengalaminya, Anda dapat mencoba 6 tips tidur nyaman saat cuaca panas yang ada dalam artikel ini.

Selain dapat mengganggu kenyamanan saat tidur, suhu yang terlalu panas juga dapat mengganggu kualitas tidur.

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Sleep Foundation pada Kamis, 5 Oktober 2023, suhu eksternal dapat berdampak pada tubuh.

Suhu terlalu panas juga dapat menaikkan suhu tubuh, sehingga mengganggu saat tidur.

Baca Juga: Update Klasemen Sementara Perolehan Medali Asian Games 2022 Sore Hari Ini, Indonesia Ke-13 Lagi!

Di dua fase pertama tidur, seseorang juga cenderung lebih lebih sensitif terhadap suhu, sehingga dapat menyebabkan mudah terbangun. Akibatnya, waktu tidur dan kualitas tidur pun terganggu.

Oleh karena itu, agar kualitas tidur terjaga, Anda dapat mencoba 6 tips tidur nyaman saat cuaca panas berikut.

  1. Gunakan pakaian yang nyaman

Setiap orang memiliki pilihan pakaian tidur sendiri. Anda dapat menggunakan pakaian yang biasa dan nyaman Anda pakai untuk tidur.

Baca Juga: Tak Kunjung Cair? Cek Dulu Syarat dan Besaran Bantuan PKH 2023 Tahap 4 di Sini

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: Sleep Foundation


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x