3 Manfaat Kesehatan dari Puasa yang Didukung oleh Ilmu Pengetahuan, Salah Satunya Kontrol Gula

- 13 April 2022, 14:18 WIB
Puasa punya segudang manfaat bagi kesehatan yang telah dibuktikan oleh ilmu pengetahuan.
Puasa punya segudang manfaat bagi kesehatan yang telah dibuktikan oleh ilmu pengetahuan. /Pixabay/ambroo

PR TASIKMALAYA - Kegiatan puasa banyak dilakukan oleh orang-orang, terlebih para umat muslim.

Umat muslim biasa menjalankan ibadah puasa di bulan Ramadhan.

Di bulan Ramadhan, umat muslim akan menjalankan ibadah puasa selama 1 bulan lamanya.

Secara umum, puasa sendiri didefinisikan sebagai menahan diri dari hawa nafsu, seperti makan dan minum pada jangka waku tertentu.

Baca Juga: Link Nonton Moon Knight Episode 3 Sub Indo, Akankah Ammit Bangkit?

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Healthline, puasa memiliki manfaatnya bagi orang yang menjalankan.

Berikut ini adalah 3 manfaat kesehatan dari orang yang melakukan puasa, ini juga di dukung oleh ilmu pengetahuan.

1. Meningkatkan kontrol gula darah dengan mengurangi resistensi insulin

Beberapa penelitian telah menemukan bahwa puasa dapat meningkatkan kontrol gula darah, yang bisa sangat berguna bagi mereka yang beresiko diabetes.

Baca Juga: Love All Play, Drama Korea Baru Tentang Badminton: Jadwal Tayang, Pemeran, dan Sinopsis

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x