Dianggap sebagai Pemimpin yang Baik dan Bersahaja, Pendiri Bank OCBC NISP Karmaka Surjaudja Meninggal di Usia 85 Tahun

- 17 Februari 2020, 21:07 WIB
FOUNDING Chairman PT Bank OCBC Tbk Karmaka Surjaudaja Kwee Tjie Hoei.*
FOUNDING Chairman PT Bank OCBC Tbk Karmaka Surjaudaja Kwee Tjie Hoei.* /Situs Resmi Bank OCBC NISP//

Baca Juga: Rekam Aparat Polres yang sedang Lakukan Razia, Bocah di Tasikmalaya Diamankan Pihak Kepolisian

Keberhasilan ini membawa Kramaka Surjaudaja diangkat menjadi Presiden Direktur  pada tahun 1971-1997 dan Presiden Komisaris pada tahun 1997-2008.

Kesuksesan Karmaka Surjaudja juga terinspirasi oleh Lelarati Lukman, sang pendamping yang setia mendukungnya dalam mengelola Bank. Lelarati menjabat sebagai Komisaris tahun 1982-2011

Atas pengabdian dan pengorbanannya yang luar biasa selama lebih 40 tahun, Karmaka Surjaudja dan Lelarti Lukman diberikan gelar Chairman Emeritus serta Commissioner Emerutus, dan Senior Advisor di Bank OCBC NISP pada tahun 2008.

Sejak tahun 2015 kemudian berubah menjadi Founding Chairman dan Founding Chairwoman.

Baca Juga: Adakan Perlombaan Musabaqoh Hifdzil Quran, Bupati Tasikmalaya Rencanakan Beri Kartu BPJS untuk Peserta

Walaupun mereka tidak lagi menjabat secara struktural. Tapi landasan, nilai dan budaya yang diterapkan keduanya terus melekat dalam hati seluruh keluarga besar Bank.

Sejak awal pendirian, bank dijalankan dengan mengedepankan prinsip kehati-hatian dan fokus untuk melayani segmen Usaha Kecil dan Menengah (UKM).

Pada tahun 1967, Bank menaikkan status operasionalnya dari Bank tabungan menjadi Bank Komersial.

Peningkatan status didukung atas keberhasilan perusahaan yang harus bertumbuh di tengah kondisi kekacauan ekonomi dan politik yang kurang kondusif pada tahun itu.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah