Simak Daftar Lengkap Level PPKM di Daerah-daerah Jawa dan Bali, Tasikmalaya Masuk Level 2

- 16 November 2021, 13:43 WIB
Ilustrasi. Berikut ini dirangkum daftar lengkap level PPKM di daerah-daerah Jawa dan Bali, Tasikmalaya masuk level dua.
Ilustrasi. Berikut ini dirangkum daftar lengkap level PPKM di daerah-daerah Jawa dan Bali, Tasikmalaya masuk level dua. /ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat

Semua daerah di Provinsi DKI Jakarta telah masuk ke dalam kategori PPKM level satu.

- PPKM Level 1: Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu, Kota Administrasi Jakarta Barat, Kota Administrasi Jakarta Timur, Kota Administrasi Jakarta Selatan, Kota Administrasi Jakarta Utara dan Kota Administrasi Jakarta Pusat.

Provinsi Banten

Di Provinsi Banten, terdapat daerah-daerah yang masuk PPKM level satu, dua, dan tiga.

Baca Juga: Biasa Dihujat, Ayu Ting Ting Mendadak Banjir Pujian hingga Janji akan Menjadi Lebih Baik Gegara Hal Ini

- PPKM Level 1: Kota Tangerang, Kabupaten Tangerang.

- PPKM Level 2: Kota Tangerang Selatan.

- PPKM Level 3: Kota Cilegon, Kabupaten Serang, Kabupaten Pandeglang, Kabupaten Lebak, dan Kota Serang.

Baca Juga: Prediksi Chile vs Ekuador di Kualifikasi Piala Dunia, Beberapa Pemain Kunci La Roja Harus Absen

Provinsi Jawa Barat

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah