Ditunjuk jadi Menteri KP, AM Hendropriyono: Tantangan Cukup Berat Bagi 'Lelaki Seribu Tower'

- 26 Desember 2020, 16:27 WIB
Menteri Kelautan dan Perikanan, Sakti Wahyu Trenggono.
Menteri Kelautan dan Perikanan, Sakti Wahyu Trenggono. //Dok. KKP

"Menuju periode 2 kepemimpinan Jokowi, dalam ikhtiar memenangkan kembali helat Pilpres, Trenggono punya insting bagus bergabung di Tim Pemenangan Jokowi-Ma'ruf sebagai Bendahara TKN.

Baca Juga: Bosan Kurus? Berikut 6 Makanan Sehat yang Dapat Bantu Menaikkan Berat Badan

"Proses ini membawanya kepada posisi Wakil Menteri Pertahanan mendampingi Prabowo Subianto," sambung Hendro pada 23 Desember 2020.

Dalam utasnya, Hendro menyebut jika pria yang pernah menjadi Bendahara Rumah Transisi tersebut akan menemui tantangan cukup berat usai ditunjuk sebagai Menteri KKP.

"Akhirnya, berkat keteguhan, kesabaran, dan langkah yang tak pernah berhenti, Lelaki Seribu Tower ini mendarat di Kementerian KKP.

Baca Juga: Jokowi Lantik 6 Menteri, Pengamat: yang Layak Jadi Menteri Hanya Mensos Risma dan Mendag Lutfi

"Ini tantangan cukup berat, karena ia pasti akan disorot dan menjadi Spotlight, karena sebelumnya Menteri KKP terlibat persoalan hukum pidana," tambah Hendro.

Seperti diketahui, usai Edhy Prabowo terkena OTT KPK, publik langsung 'mengenyitkan dahi' kepada pemerintahan Jokowi dan KKP, dan sedikit menghilangkan keperceyaan.

Oleh karena itu, Hendro berharap, ditunjuknya Sakti sebagai pengganti Edhy bisa mengembalikan citra pemerintah yang sempat tercoreng tersebut.

Baca Juga: Varian Baru Covid-19 Masuk Jepang, Perdana Menteri Imbau Warga Berada di Rumah saat Libur Tahun Baru

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Twitter @edo751945


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah