5 Makanan Terbaik untuk Sarapan bagi Anda yang Sedang Diet, Apa Saja?

- 22 Agustus 2023, 08:50 WIB
Simaklah berikut ini deretan makanan yang bisa menjadi pilihan untuk menu sarapan ketika sedang diet.
Simaklah berikut ini deretan makanan yang bisa menjadi pilihan untuk menu sarapan ketika sedang diet. /Pixabay/Ketut Subiyanto

4. Teh hijau

Lihatlah bahan-bahan yang terkandung dalam hampir semua pil diet atau suplemen pembakar lemak dan kemungkinan besar Anda akan menemukan teh hijau.

Baca Juga: Demi Atasi Masalah Polusi Jakarta, ASN Diminta Ikut Berperan

Teh hijau telah dipelajari secara ekstensif untuk metabolisme dan kapasitas pembakaran lemaknya. Salah satu penelitian kecil pada 23 orang menemukan bahwa meminum tiga kapsul ekstrak teh hijau dapat meningkatkan pembakaran lemak hingga 17% hanya dalam waktu 30 menit. 

Penelitian lain pada 10 orang dewasa menunjukkan bahwa ekstrak teh hijau mempercepat metabolisme dan meningkatkan pembakaran kalori selama 24 jam sebesar 4%.

Ada banyak cara untuk menikmati teh hijau di pagi hari. Coba tambahkan perasan lemon, taburkan sedikit madu atau seduh teh hijau Anda dengan jahe atau mint untuk memberikan rasa yang berbeda pada cangkir Anda.

5. Oatmeal

Baca Juga: ASN Mulai WFH untuk Kurangi Polusi Udara, Diawasi Pemprov DKI Jakarta Melalui Panggilan Video

Oatmeal adalah pilihan sarapan yang sehat dan lezat, terutama jika Anda ingin diet. Oatmeal mengandung rendah kalori namun tinggi serat dan protein, dua nutrisi yang memengaruhi nafsu makan dan pengendalian berat badan.

Satu penelitian kecil pada 14 orang dewasa yang kelebihan berat badan juga menunjukkan bahwa mengonsumsi oatmeal dalam jumlah yang lebih tinggi dapat meningkatkan kadar peptida YY, hormon yang mengatur asupan makanan dengan mengurangi nafsu makan. 

Coba kombinasikan satu cangkir (235 gram) oatmeal yang sudah dimasak dengan satu setengah cangkir (74 gram) buah beri, satu sendok makan (7 gram) biji rami bubuk, dan segenggam kacang almond untuk mendapatkan makanan pagi yang penuh energi dan berserat tinggi.***

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah