Hal yang Biasa Dilakukan Setelah Salat Idul Fitri, Salah Satunya Mendengarkan Khutbah

- 2 Mei 2022, 04:43 WIB
Ilustrasi salat. Ada 2 hal yang biasa dilkaukan setelah salat Idul Fitri.
Ilustrasi salat. Ada 2 hal yang biasa dilkaukan setelah salat Idul Fitri. /Pixabay/Fuzz

PR TASIKMALAYA - Terdapat beberapa hal yang dilakukan setelah salat Idul Fitri.

Salat Idul Fitri dilakukan saat hari raya, yakni usai melakukan puasa di bulan Ramadhan.

Setelah melakukan salat Idul Fitri, terdapat beberapa hal yang dilakukan, salah satunya mendengar khutbah.

Berikut hal yang dilakukan setelah salat Idul Fitri, seperti dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Wiki How.

Baca Juga: Tes Fokus: Angka Berapa yang Tersembunyi di Balik Warna Hitam Putih? Uji Kejelianmu dalam 5 Detik

1. Mendengarkan khutbah

Tetap duduk dan dengarkan Khutbah dari Imam, setelah salat Idul Fitri dilakukan.

Khutbah umumnya berlangsung antara sepuluh hingga 30 menit.

Selain itu, ada jeda di antaranya, dan biasanya membahas berbagai masalah Islam.

Baca Juga: My Liberation Notes Episode 2: Jam Tayang dan Link Nonton

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Wiki How


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x