Selesai Workout? Berikut Makanan yang dapat Meningkatkan Energi Setelah Olahraga

- 24 November 2021, 12:45 WIB
Seletah olahraga banyak energi yang terkuras, akan tetapi, Anda dapat memulihkan kembali energi yang hilang dengan makanan berikut
Seletah olahraga banyak energi yang terkuras, akan tetapi, Anda dapat memulihkan kembali energi yang hilang dengan makanan berikut /Pixabay.com/StockSnap

Baca Juga: Ramalan Zodiak 24 November 2021, Salah Satunya Capricorn yang Mungkin Akan Mengungkapkan Perasaan

2. Telur rebus

Memiliki banyak protein, telur rebus sangan baik dikonsumsi setelah olahraga.

Dalam sebuah studi menyebutkan mengonsumsi telur utuh dapat merangsang pertumbuhan dan perbaikan otot yang baik.

Sehingga, sangan disarankan untuk memakan telur putih dan kuningnya.

Baca Juga: Kembali Mengenang Perjuangannya Menahan Penyebaran Flu Burung, Siti Fadilah Supari: Intuisi Saya Secepat...

3. Dada ayam panggang

Tak hanya telur, dada ayam juga memiliki protein yang tinggi dan baik untuk pemulihan otot.

Dada ayam panggang merupakan olahan makanan favorit dan terbaik setelah olahraga.

Agar lebih bergizi, Anda dapat menambahkan sayuran.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah