5 Cara Atasi Nyeri Punggung Akibat Terlalu Sering Duduk Selama WFH

- 25 Agustus 2021, 10:49 WIB
Terlalu sering duduk saat WFH tentu dapat menyebabkan punggung terasa nyeri. Berikut cara mengatasinya!
Terlalu sering duduk saat WFH tentu dapat menyebabkan punggung terasa nyeri. Berikut cara mengatasinya! /Freepik

Ganti posisi duduk mu jika punggung sudah mulai terasa nyeri. Jika bekerja menggunakan komputer, pastikan monitor dan kepala sejajar.

2. Mengganjal posisi duduk dengan bantal

Baca Juga: Tes Psikologi: Gambar yang Pertama Terlihat Ungkap Kondisi Psikologismu Hari Ini

Simpan bantal dipunggung mu agar duduk lebih aman dan nyaman.

Mengganjal punggung menggunakan bantal dapat membuat mu lebih nyaman dan menghilangkan rasa nyeri.

3. Pijat punggung yang sakit

Jika kamu terlalu fokus dan tidak menyadari punggung mu sudah mulai terasa sakit karena telalu banyak duduk, kamu bisa memijatnya dengan perlahan.

Baca Juga: Tak Suka dengan Curhatan Lesti Kejora Soal Rizky Billar, Harris Vriza Beri Nasihat Ini

Memberi pijatan pada punggung yang sakit dapat mengurangi ketegangan pada otot.

Jika mengalami kesulitan saat memijat, kamu dapat meminta bantuan kepada keluarga mu untuk memijatnya.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: Heatlhline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah