Butuh Bantuan Logistik, 21 Ribu Jiwa Korban Banjir Demak Masih Mengungsi

- 16 Februari 2024, 16:33 WIB
Warga naik truk yang terjebak banjir di jalan Pantura Karanganyar, Demak, Jawa Tengah, Sabtu (10/2/2024).
Warga naik truk yang terjebak banjir di jalan Pantura Karanganyar, Demak, Jawa Tengah, Sabtu (10/2/2024). / ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho./ANTARA FOTO

Baca Juga: TKN Prabowo-Gibran Klarifikasi, Klaim Isu Miring Program Makan Gratis Sengaja Disebar Saat Masa Tenang

“Kita melihat pasca banjir, yaitu kerugian yang mengakibatkan munculnya kemiskinan-kemiskinan baru. Ini yang akan kita antisipasi daya dukung dari publik, jadi butuh gotong royong di antara kita,” katanya menambahkan.

Atas hal ini, karena bencana yang berbarengan dengan Pemilu 2024, membuat sebanyak 114 TPS di wilayah Demak harus melakukan pemilihan secara susulan setelah bencana dinyatakan selesai dan semua kembali aman.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x