Layanan Vaksin Covid-19 di 2024 akan Berbayar, Segera Lakukan Vaksin dari Sekarang!

- 25 Juli 2023, 16:55 WIB
Ilustrasi Vaksin Booster
Ilustrasi Vaksin Booster /dinkes.kalbarprov.go.id/

Baca Juga: Endemi Datang, Izin Darurat Vaksin Covid-19 Ditingkatkan Jadi Reguler

Dalam waktu yang bersamaan, pemerintah melalui Menkes Budi menyatakan bahwa rekomendasi perlindungan terhadap virus Covid-19 dengan adanya melengkapi kekebalan pada vaksin Covid-19 itu sendiri masih terus direkomendasikan.

Sementara bagi kelompok masyarakat yang masuk pada kategori berisiko tinggi. Budi menyatakan bahwa vaksin Covid-19 bagi kelompok tersebut berada pada tanggungan yang ada dalam program BPJS Kesehatan.***

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah