Apakah Stunting sama dengan Gizi Buruk? Ini Kata Kepala BKKBN Hasto Wardoyo

- 18 Juli 2022, 13:00 WIB
Kepala BKKBN Hasto Wardoyo menjelaskan perbedaan stunting dan gizi buruk, serta apa yang harus dilakukan ibu hamil.*
Kepala BKKBN Hasto Wardoyo menjelaskan perbedaan stunting dan gizi buruk, serta apa yang harus dilakukan ibu hamil.* /Pimred PRMN

Ia menyebut, jika tubuh wanita yang hamil di usia muda, misal 15-19 tahun, sebenarnya masih harus tumbuh, namun bisa berbahaya sebab harus menumbuhkan orang lain.

Dalam hal ini, tubuh wanita yang harusnya masih bisa tumbuh, namun kalsiumnya diserap atau diambil si bayi yang dikandungnya.

Hasto Wardoyo juga menyebut masalah kompleks remaja putri juga 'dihantui' oleh anemia, gizi seimbang yang kurang, takut gandur, hingga tulang panggul belum standar.

Maka dari itu, ia pun menjelaskan jika wanita hamil perlu mengatur pola makan, sebab asupan gizi pun berpengaruh, plasental harus tebal, konsumsi vitamin D, dan makan berkecukupan.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah