Diimingi Rp100 Juta untuk Hadiri KLB Demokrat, Gerald Piter Thomas: Saya Minta Maaf Sudah Melangkahi Ketua

- 9 Maret 2021, 13:45 WIB
Ketum AHY saat mengadakan rapat konsolidasi bersama ketua DPD dan DPC seluruh Indonesia dalam menanggapi KLB Demokrat di Deli Serdang.*
Ketum AHY saat mengadakan rapat konsolidasi bersama ketua DPD dan DPC seluruh Indonesia dalam menanggapi KLB Demokrat di Deli Serdang.* //Antara/Genta Tenri Mawangi

Baca Juga: Dibalik Keberanian AHY Lawan KLB, Ternyata Ada Sosok Jenderal Penting di Masa Penumpasan PKI

Baca Juga: Usai Terpilih Jadi Ketum Demokrat di KLB, KSP Moeldoko Intruksikan Eksekusi Sengketa dan Konflik Agraria

"Untuk mencapai tujuan besar itu yang dibangun dengan moral dan etika bukan dengan jalan pintas apalagi menghalalkan segala cara baik," kata AHY.

Lebih lanjut, AHY mengatakan, singgungan tersebut disampaikan tidak hanya dalam konteks sebagai ketua umum partai politik yang sah.

 

"Tetapi juga sebagai generasi muda yang menginginkan masa depan atas bangsa dan negara ini yang lebih baik," tuturnya.

Baca Juga: Banyak yang Seret Presiden Jokowi, Ali Mochtar Ngabalin: KLB Demokrat adalah Urusan Remeh Temeh

Baca Juga: Masuki Babak Baru Kasus Korupsi Bansos, Hotma Sitompul Disebut-sebut Terima Aliran Dana Sebesar Rp3 Miliar

Baca Juga: Terjerat Kemiskinan dan Hutang, Masyarakat Terpaksa Jual Harta untuk Pengobatan Covid-19

"Saya yakin kita semua memiliki cita-cita besar itu apapun identitas kita apapun profesi dan generasi kita," tutur dia.***(Amir Faisol/Pikiran-Rakyat.com)

Halaman:

Editor: Arman Muharam

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah