Simak 9 Capaian Besar Menaker Ida Fauziyah, Salah Satunya Transformasi Perluasan Kesempatan Kerja

- 1 Februari 2021, 08:50 WIB
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah capai 9 program besar selama memimpin Kementerian Ketenagakerajaan.*
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah capai 9 program besar selama memimpin Kementerian Ketenagakerajaan.* /Instagram.com/@idafauziyahnu
 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Kementerian Ketenagakerjaan (@kemnaker)

Seperti yang diketahui bersama, Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah berlatar belakang sebagai politisi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB).

Baca Juga: Susi Pudjiastuti hingga Mahfud MD Diserang Buzzer, Sujiwo Tejo: Serang Pikirannya, Jangan Fisiknya

Sebelumnya, Ida Fauziyah pernah menduduki jabatan sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) pada 1999 hingga 2018 untuk Daerah Pemilihan (Dapil) Jawa Timur.

Saat di DPR RI Ida Fauziyah dipercaya sebagai Ketua Komisi VIII , dan juga pernah menjabat sebagai Ketua Umum Pengurus Pusat Fatayat NU (Nahdlatul Ulama).

Ida Fauziyah sempat berprofesi sebagai guru di MAPK Jombak pada 1994-1999, guru di SMU Khadijah Surabaya pada 1997- 1999.***

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: Instagram @kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x