Arab Saudi Hentikan Layanan Umrah, Penyelenggara Umrah di Kota Tasikmalaya Terancam Bangkrut

- 28 Februari 2020, 14:23 WIB
PETUGAS travel haji dan umrah, menunggu pengunjung pada Pameran Umrah Haji Se-Jabar, di Trans Studio Mall, Jalan Gatot Subroto, Kota Bandung, Kamis, 27 Februari 2020. Pemerintah Arab Saudi melarang umrah dan ziarah ke Masjid Nabawi, seiring penyebaran virus Corona.*
PETUGAS travel haji dan umrah, menunggu pengunjung pada Pameran Umrah Haji Se-Jabar, di Trans Studio Mall, Jalan Gatot Subroto, Kota Bandung, Kamis, 27 Februari 2020. Pemerintah Arab Saudi melarang umrah dan ziarah ke Masjid Nabawi, seiring penyebaran virus Corona.* /ADE BAYU INDRA/PR /

Ia berharap, pemerintah mengeluarkan kebijakan terhadap keputusan pemerintah Arab Saudi, agar tidak ada yang dirugikan. Terutama penyelenggara dan jemaah.

"Mudah- mudahan tidak berlangsung lama. Kami juga berharap, pemerintah dapat membantu kami," harapnya.

Sementara itu Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Tasikmalaya Hilmi Rifai enggan berkomentar terkait hal tersebut. Ia mengatakan, pihaknya masih menunggu arahan Menteri Agama.

"Kami di daerah tentunya menunggu kebijakan apa yang diambil. Nanti baru kami sosialisasikan di daerah," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x