Hati-hati! Begadang dan Jarang Olahraga Bisa Berisiko Terkena Stroke, Simak Penjelasannya

- 31 Oktober 2023, 17:29 WIB
Ilustrasi begadang
Ilustrasi begadang //Pexels.com/CottonBro

Rakhmad lalu menjelaskan bahwa stroke bisa muncul kapan saja tanpa ada gejala awal. Ada dua penyebab penyakit itu muncul, pertama adalah sumbatan dari plak kolesterol serta menghambat ke bagian tertentu dan kedua yakni pecah pembuluh darah dari terkikisnya pembuluh darah yang lemah. 

Baca Juga: Resep Herbal ala dr. Zaidul Akbar untuk Pemulihan Stroke, Bahannya Alami dan Mudah Didapat

Di lain hal, menyembuhkan stroke harus dilakukan sekitar 4,5 - 6 jam saat penyakit itu menyerang pasien dan dibawa ke rumah sakit serta diberikan obat pengencer bekuan darah. 

“Berlakunya enam jam, lebih dari itu perbaikannya tidak terlalu bagus,” tutur Rakhmad menambahkan.

Maka dari itu, Rakhmad mengharapkan semua orang bisa memperhatikan kesehatan dan menanamkan pola hidup sehat supaya kemungkinan stroke muncul cukup kecil.***

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x