4 Manfaat Tomat untuk Kesehatan, Mulai dari Kesehatan Kulit hingga Mencegah Kanker

- 26 Agustus 2021, 14:07 WIB
Simaklah berbagai macam manfaat yang terkandung dalam tomat untuk kesehatan tubuh. Salah satunya untuk kesehatan kulit.
Simaklah berbagai macam manfaat yang terkandung dalam tomat untuk kesehatan tubuh. Salah satunya untuk kesehatan kulit. /Pixabay/MabelAmber

PR TASIKMALAYA - Salah satu buah yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan adalah buah tomat atau yang memiliki nama latin Solanum lycopersicum.

Buah tomat berasal dari Amerika Selatan yang biasa dicampur dengan masakan sayuran. 

Menurut penelitian, tomat termasuk sumber makanan utama antioksidan likopen, yang telah dikaitkan dengan banyak manfaat kesehatan.

Baca Juga: Dinilai Menodai Agama Islam, Muhammad Kece Resmi Ditahan 20 Hari ke Depan

Inilah beberapa manfaat bagi kesehatan dari buah tomat, sebagaimana dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman Healthline.

1. Mencegah kanker

Penyakit kanker adalah pertumbuhan sel abnormal yang tidak terkendali yang menyebar secara tidak normal.

Baca Juga: Dinilai Menodai Agama Islam, Muhammad Kece Resmi Ditahan 20 Hari ke Depan

Selain menyebar, sel-sel kanker tersebut juga akan menyerang bagian lain dari tubuh.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x