4 Olahraga Terbaik untuk Menurunkan Berat Badan, Salah Satunya Berenang

- 3 Mei 2024, 20:00 WIB
Ilustrasi berenang.
Ilustrasi berenang. /Pexels/Mali Maeder/

PR TASIKMALAYA - Beberapa olahraga, seperti lari dan berenang memiliki manfaat tertentu bagi orang yang ingin menurunkan berat badan. Karena dengan berolahraga

Biasanya, penurunan berat badan terjadi ketika seseorang meningkatkan aktivitas fisik dan mengurangi jumlah kalori yang masuk ke dalam tubuh. Dengan kedua hal itu, perubahan ini dapat menyebabkan defisit kalori.

Banyaknya aktivitas fisik yang dibutuhkan untuk mengurangi berat badan akan bergantung pada sasaran penurunan berat badan seseorang, juga jenis dan seberapa kerasnya aktivitas yang dilakukan. Selain itu, tanpa mengatur pola makan dan mengurangi jumlah kalori yang dikonsumsi, seseorang akan memerlukan latihan fisik untuk mencapai penurunan berat badan.

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman Medical News Today, secara teratur dapat memberikan manfaat bagi kesehatan yang baik, salah satunya menurunkan dan mempertahankan berat badan.

Dikatakan bahwa beberapa olahraga, seperti lari dan berenang, memiliki manfaat tertentu bagi orang yang ingin menurunkan berat badan.

Baca Juga: Manfaat Berenang Bagi Kesehatan Fisik dan Mental, Salah Satunya Menurunkan dapat Berat Badan

Olahraga untuk Menurunkan Berat Badan

Berlari merupakan salah satu olahraga kardio
Berlari merupakan salah satu olahraga kardio

1. Berlari

Berlari merupakan salah satu jenis aktivitas kardiovaskular atau kardio. Saat berlari, jantung dan paru-paru bekerja lebih keras. Peningkatan aktivitas ini mengakibatkan tubuh membakar energi yang tersimpan di berbagai bagian tubuh, termasuk di dalam sel lemak.

Apabila tubuh menghabiskan lebih banyak kalori daripada yang diterimanya, seiring waktu ini bisa menyebabkan penurunan berat badan. Proses penurunan berat badan tidaklah cepat dan membutuhkan konsistensi dalam berolahraga selama beberapa minggu atau bahkan bulan.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah