3 Manfaat Vitamin D untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Mengurangi Depresi

- 22 Juli 2021, 20:45 WIB
Ilustrasi. Simak beberapa manfaat jika mengonsumsi vitamin D secara rutin, yang dinilai berguna bagi kesehatan tubuh.
Ilustrasi. Simak beberapa manfaat jika mengonsumsi vitamin D secara rutin, yang dinilai berguna bagi kesehatan tubuh. /PEXELS/karolina grabowska

2. Vitamin D mengurangi depresi

Penelitian telah menunjukkan bahwa Vitamin D mungkin memainkan peran penting dalam mengatur suasana hati dan menangkal depresi.

Para ilmuwan menemukan bahwa orang dengan depresi yang mengkonsumsi suplemen Vitamin D mengalami perbaikan pada gejala mereka.

Dalam studi lain terhadap orang dengan fibromyalgia, peneliti menemukan kekurangan jika Vitamin D lebih sering terjadi pada mereka yang juga mengalami kecemasan dan depresi.

Baca Juga: Dijuluki Crazy Rich PIK, Helena Lim Ngaku Kerap Diincar Berondong: Seumur Anak Gue Gila..

3. Vitamin D membantu penurunan berat badan

Anda bisa menambahkan suplemen Vitamin D ke dalam program diet yang sedang Anda jalani.

Dalam sebuah penelitian, orang yang mengonsumsi suplemen kalsium dan Vitamin D setiap hari mampu menurunkan berat badan lebih banyak.

Para ilmuwan mengatakan ekstra kalsium dan Vitamin D memiliki efek menekan nafsu makan.

Dalam studi lain, orang yang kelebihan berat badan dengan mengonsumsi suplemen Vitamin D setiap hari bisa menurunkan risiko penyakit jantung mereka.***

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x