Ini yang Terjadi pada Tubuh Ketika Rutin Makan 2 Buah Pisang Tiap Hari, Salah Satunya Turun Berat Badan

- 18 April 2021, 11:20 WIB
Dikenal sebagai super food, berikut manfaat buah pisang jika rutin dikonsumsi.*
Dikenal sebagai super food, berikut manfaat buah pisang jika rutin dikonsumsi.* /PIXABAY/stevepb

Baca Juga: Merasa Takut Lesti Kejora Menangis Tersedu-sedu , Gilang Dirga: Katanya Mau Nikah, Apa Kesiapannya?

Berat badan turun

Pisang merupakan buah yang kaya akan serat. Mengkonsumsi pisang secara rutin, akan membuat tubuh cenderung mudah kenyang.

Oleh karena itu, tidak mengherankan jika dengan mengkonsumsi pisang dapat menekan nafsu makan.

Baca Juga: Romantis! Rayakan 11 Tahun Pernikahan, Wendi Cagur dan Istri Kompak Berikan Kejutan Satu Sama Lain

Meningkatkan energi tubuh

Berdasarkan penelitian yang dimuat di dalam Journal of Proteome Research, orang yang mengkonsumsi pisang dan diimbangi dengan asupan air yang optimal, cenderung memiliki performa energi yang lebih baik.

Selain itu, mengkonsumsi pisang yang diimbangi dengan air yang cukup, akan membuat seseorang menjadi lebih fokus.

Baca Juga: Shotaro NCT Akhirnya Buat Akun Instagram Pribadi, NCTzen Sudah Follow?

Menurunkan risiko penyakit jantung

Halaman:

Editor: Arman Muharam

Sumber: Women Working


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x