Ditanya Soal Penangkapan Johnny G Plate dan Pengaruh Pemilu 2024, Begini Jawaban Mahfud MD

- 22 Mei 2023, 14:19 WIB
Simak jawaban dari Mahfud MD saat ditanyai perihal penangkapan Menkominfo Johnny G Plate yang disebut berkaitan dengan Pemilu 2024.
Simak jawaban dari Mahfud MD saat ditanyai perihal penangkapan Menkominfo Johnny G Plate yang disebut berkaitan dengan Pemilu 2024. /Antara/Tri Meilani Ameliya

Baca Juga: Kim Bum hingga Le Do Hyun! 3 Aktor Korea yang Diharapkan Memerankan Karakter Utama di Drama Komedi Romantis

Sebagai informasi, peran Plate sebagai Menkominfo digantikan sementara waktu oleh Mahfud MD hingga 2024 mendatang.

Sementara itu, kasus yang dialami oleh Johnny G Plate adalah dugaan korupsi penyediaan infrastruktur Base Transceiver Station (BTS) 4G.  

Serta infrastruktur pendukung paket 1, 2, 3, 4, dan 5 BAKTI Kementerian Komunikasi dan Informatika Tahun 2020 sampai dengan 2022.

Direktur Penyidikan Jampidsus Kejagung Kuntadi pada Rabu, 17 Mei 2023 membenarkan hal mengenai kasus tersebut.

Baca Juga: Inilah 4 Zodiak yang Mampu Tulus Terima Emosi Pasangan Hidupnya! Simak Penjelasannya

"Hari ini kami dari Dirdik Kejagung telah melakukan pemanggilan kembali saudara JP untuk saksi ketiga kali. Telah terdapat cukup bukti bahwa yang bersangkutan diduga terlibat di dalam peristiwa tindak pidana korupsi pembangunan BTS 4G," kata Kuntadi.

Johnny G Plate langsung dibawa menggunakan mobil tahanan Kejaksaan Agung. Serta diamankan di Rumah Tahanan Kejaksaan Agung Cabang Salemba, Jakarta Pusat.***

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah