Bantu Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang, BNPB Lakukan Penanganan Pengungsi dan Berikan Dukungan Ini

- 7 Maret 2023, 11:24 WIB
Ilustrasi - BNPB luncurkan bantuan dan dukungan untuk para korban kebakaran Depo Pertamina Plumpang.
Ilustrasi - BNPB luncurkan bantuan dan dukungan untuk para korban kebakaran Depo Pertamina Plumpang. /Pixabay.com/David Mark

Baca Juga: Setelah Film Ketiga Ant-Man, Inilah Perkiraan Kemunculan Kang Selanjutnya di MCU

Adapun data sementara BNPB terkait jumlah bantuan yang diberikan adalah berupa 1.000 paket sembako, 2 unit tenda pengungsi (6x12), 25 unit tenda keluarga (4x6), 1.500 lembar selimut, serta 1.500 lembar matras.

Selain memberikan bantuan logostik dan tenda pengungsi, BNPB juga melakukan beberapa langkah penanganan pengungsi dan melakukan dukungan layanan kesehatan kepada para koran kebakaran Depo Pertamina Plumpang.

Beberapa langkah yang dilakukan BNPB dalam penanganan pengungsi adalah:

1.       Membuka layanan dukungan psikososial bagi anak-anak pengungsi

Baca Juga: Mudah! Berikut Tips Diet Portion-Controlled untuk Turunkan Berat Badan dan Atasi Obesitas

2.       Pemantauan menu di dapur umum

3.       Penyediaan 1.000 paket obat dan pendampingan untuk anak-anak

4.       Pengecekan limbah atau sanitasi lingkungan

5.       Pengecekan ketersediaan air bersih dan air minum

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x