Kemenkes Minta Dinkes dan RS untuk Segera Melapor jika Ada Kasus Keracunan Chiki Ngebul

- 8 Januari 2023, 11:21 WIB
Ilustrasi keracunan.
Ilustrasi keracunan. /Freepik

"Terkait hal tersebut kepada seluruh dinas kesehatan provinsi, dinas kesehatan kabupaten/kota, dan rumah sakit agar melaporkan jika ditemukan kasus keracunan pangan akibat konsumsi chiki ngebul," jelas salinan SE.

Meskipun kasus keracunan Chiki Ngebul ini bukan termasuk kejadian luar biasa (KLB), namun maraknya kasus ini diperlukan pemantauan.

"Kami sampaikan bahwasanya tidak terjadi Kejadian Luar Biasa (KLB), hanya terjadi peningkatan kasus dalam penggunaan nitrogen cair yang bersifat lokal," jelas Kemenkes.

Baca Juga: Wajah sang Anak Jadi Bahan Julid Netizen, Begini Kata Arie Kriting

Sebelumnya, kasus keracunan Chiki Ngebul nitrogen cair akhir-akhir ini terus meningkat.

Untuk itu, Kemenkes mengatakan bahwa kasus ini harus diperlukan pemantauan serta koordinasi dengan penanganannya.

Jika ada kejadian yang serupa di tempat lain, pihak terkait harus melapor dan memantau dan berkoordinasi penanganannya.***

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah