Hanya Perlu KTP dan KK, BPS Sebut Sensus Online 2020 Siap Dijalankan

- 15 Februari 2020, 08:00 WIB
Kepala BPS Jabar Dody Herlando dalam Koordinasi dan Konsolidasi Sensus Penduduk 2020 dengan tema “Kolaborasi Menuju Satu Data Kependudukan Indonesia”, di Bandung, Rabu, 20 November 2019.*/YULISTYNE KASUMANINGRUM/PR
Kepala BPS Jabar Dody Herlando dalam Koordinasi dan Konsolidasi Sensus Penduduk 2020 dengan tema “Kolaborasi Menuju Satu Data Kependudukan Indonesia”, di Bandung, Rabu, 20 November 2019.*/YULISTYNE KASUMANINGRUM/PR /Yulistyne Kasumaningrum

Petugas akan mendatangi satu persatu penduduk dengan wawancara menggunakan ponsel atau kuesioner kertas selama bulan Juli 2020.

Fungsi Data penduduk yang dihasilkan melalui SP2020 merupakan data dasar yang dapat digunakan untuk membuat kebijakan di berbagai bidang seperti pangan, pendidikan, kesehatan, perumahan, dan lain sebagainya.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x