Mahfud MD Soal 'Densus 88 Serang MUI': Provokasi yang Bersumber dari Khayalan

- 20 November 2021, 13:55 WIB
Mahfud MD menanggapi tudingan jika pemerintah melalui Densus 88 telah menyerang MUI, usai ditangkapan 3 terduga teroris.*
Mahfud MD menanggapi tudingan jika pemerintah melalui Densus 88 telah menyerang MUI, usai ditangkapan 3 terduga teroris.* /Twitter/ Mahfud MD/ @mohmahfudmd

Ahmad Zain diketahui merupakan anggota Fatwa MUI, yang fungsinya membantu dewan pimpinan.

Baca Juga: Studi Sebut Screen Time Dapat Tingkatkan Risiko Stroke

Usai ditangkap pada 16 November malam, Ahmad Zain pun telah dinonaktifkan dari kepengurusan MUI.

Ketua Umum MUI K.H. Miftachul Akhya menyebut, pihaknya menyerahkan seluruh proses hukum kepada aparat.

Ia juga menegaskan, MUI tidak ada sangkut pautnya dengan keterlibatan Ahmad Zain sebagai terduga teroris.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Twitter @mohmahfudmd


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah