Kementerian Kesehatan Bantah Terjadi Kebocoran Data Pribadi di Aplikasi PeduliLindungi

- 8 September 2021, 17:51 WIB
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menegaskan jika tidak terjadi kebocoran data pribadi di aplikasi PeduliLindungi.*
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menegaskan jika tidak terjadi kebocoran data pribadi di aplikasi PeduliLindungi.* /instagram @pedulilindungi.id/

Kemenkes menegaskan bahwa data yang ada dalam sistem electronic Health Alert Card (E-HAC) tidak bocor.

Baca Juga: Pamer SIM A, Vannesa Angel Ucap Terima Kasih Kepada Kapolres Depok: Sehat Selau Bapak

Kemenkes menjelaskan bahwa aplikasi e-HAC sekarang sudah terintegrasi ke dalam sistem aplikasi Pedulilindungi. Mereka juga sudah melakukan perbaikan pada sistem tersebut.

Terakhir, Kemenkes menjabarkan bahwa mereka tidak membedakan antara data pejabat publik maupun masyarakat Indonesia.

Aplikasi Pedulilindungi juga sudah melewati tahap IT Security Assessment oleh Badan Sandi dan Siber Negara (BSSN).***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Instagram @kemenkes_ri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah