Menteri Keuangan Tanggapi Polemik PPN Sembako, Sri Mulyani: untuk Barang Impor Kelas Premium

- 15 Juni 2021, 15:45 WIB
Menteri Keuangan Sri Mulyani sarankan masyarakat tak termakan hasutan soal pajak PPN sembako.
Menteri Keuangan Sri Mulyani sarankan masyarakat tak termakan hasutan soal pajak PPN sembako. /tangkapan layar twitter @prastow/

Baca Juga: Soroti RUU KUHP, Tsamara Amany: Kita Mesti Tolak Pasal Penghinaan Presiden

Barang ini biasanya dikonsumsi oleh masyarakat kelas atas bukan yang dijual di pasar tradisional dan yang menjadi kebutuhan masyarakat umum.

Menurut Sri Mulyani bahwa barang impor sembako kelas premium tersebutlah yang seharusnya dikenakan pajak.

Itu asa keadilan dalam perpajakan, yang lemah dibantu dan dikuatkan,” ujar Sri Mulyani.

“Yang kuat membantu dan berkontribusi,” tambahnya.

Unggahan Sri Mulyani.
Unggahan Sri Mulyani.

***

Halaman:

Editor: Aliyah Bajrie

Sumber: Instagram @smindrawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x