Jokowi: Sebanyak 3.852 Juta Dosis Vaksin AstraZeneca Tiba di Indonesia

- 27 April 2021, 14:19 WIB
ILUSTRASI - Demi menekan angka penularan Covid-19, sebanyak 3.852 juta dosis vaksin AstraZeneca tiba di Indonesia, Senin, 26 April 2021.*
ILUSTRASI - Demi menekan angka penularan Covid-19, sebanyak 3.852 juta dosis vaksin AstraZeneca tiba di Indonesia, Senin, 26 April 2021.* /Spencer Davis/Unsplash/

PR TASIKMALAYA - Pemerintah Indonesia menambah stok vaksin siap pakai demi mendukung program vaksinasi massal.

Pemerintah terus mengupayakan ketersediaan vaksin dan meminta kepada seluruh masyarakat untuk tetap patuh menjalankan protokol kesehatan.

Presiden Jokowi melalui Twitter pribadinya membagikan kabar bahwa vaksin AstraZeneca kembali tiba di Indonesia.

Baca Juga: Konflik dengan Nathalie Holscher Disebut ‘Settingan’ Perilisan Lagu, Sule: Sangat Keji

"Sebanyak 3.852 juta dosis vaksin siap pakai AstraZeneca dari Covax Facility tiba di Indonesia, semalam," tulis Jokowi dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari akun Twitter pribadinya.

Saat ini, dunia sedang berusaha mencegah varian baru Covid-19 yang mengancam keselamatan manusia.

Oleh sebab itu, Presiden Jokowi mengupayakan diplomasi terbaik untuk menjamin ketersediaan stok vaksin Covid-19.

Baca Juga: Diduga Terjadi Penularan Corona Virus dari Manusia ke Kucing, Simak Penjelasan Peneliti Inggris Berikut

Demi menekan angka penularan Covid-19, sebanyak 3.852 juta dosis vaksin AstraZeneca tiba di Indonesia, Senin, 26 April 2021.*
Demi menekan angka penularan Covid-19, sebanyak 3.852 juta dosis vaksin AstraZeneca tiba di Indonesia, Senin, 26 April 2021.* /Tangkapan layar Twitter @jokowi

Baca Juga: Kembali Lakukan Apropriasi Budaya, Justin Bieber Kena Semprot Netizen

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: covid19.go.id Twitter @Jokowi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x