Berkas HRS Dilimpahkan ke PN Jaktim, Ferdinand Hutahaean: Tunjukan Indonesia Aman dari Ormas Radikal

- 10 Maret 2021, 13:05 WIB
Mantan politisi Partai Demokrat Ferdinand Hutahaean.
Mantan politisi Partai Demokrat Ferdinand Hutahaean. /Twitter @FerdinandHaean3

Oleh karena itu Ferdinand Hutahaean selain mengapresiasi Jaksa yang menangani proses hukum Rizieq Shihab.

Mantan kader Partai Demokrat mengatakan bahwa Indonesia semakin aman termasuk untuk investasi.

Baca Juga: Rencanakan Pembelajaran Tatap Muka Dimulai Juli, Pemkab Cianjur Pastikan Ribuan Guru Dapat Vaksin Covid-19

Indonesia aman untuk investasi!,” ujar Ferdinand Hutahaean.

Politisi asal Sumatera Utara ini juga menuturkan harapanya untuk Indonesia.

Mengakui bahwa jalan yang dilalui memanglah berliku, tapi harapan Ferdinand Hutahaean bahwa Indonesia bisa mewujudkan perubahan yang lebih baik.

Baca Juga: Cara Membuat Proffee, Minuman Potein Kopi yang Viral di TikTok

Jalan berliku, semoga menuju perubahan ke yang baik,” tambahnya.

Seperti diberitakan sebelumnya Kapuspenkum Kejaksaan Agung Leonard Eben Ezer Simanjuntak mengatakan bahwa berkas dilimpahkan pada Selasa, 9 Maret 2021.

Rizieq Shihab juga didakwa oleh Jaksa dengan lima pasal sekaligus.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah