Sejumlah Siswa di India Dilarang Masuk Kelas karena Mengenakan Hijab

- 19 Januari 2022, 15:20 WIB
Kejadian siswa India yang dilarang masuk kelas karena memakai hijab menjadi sorotan, ini alasan gurunya.
Kejadian siswa India yang dilarang masuk kelas karena memakai hijab menjadi sorotan, ini alasan gurunya. /Pixabay.com/hashimpht

PR TASIKMALAYA - Sejumlah siswa perempuan dilarang masuk ke dalam kelas di perguruan tinggi di India.

AH Almas yang berusia 18 tahun dan dua orang temannya diteriaki gurunya untuk keluar dari kelas.

Hal tersebut dikarenakan AH Almas dan temannya mengenakan jilbab saat mengikuti pelajaran.

Gegara menggunakan hijab, ketiga siswa di India tersebut tidak diizinkan untuk duduk di dalam kelas.

Baca Juga: Gempa Banten Magnitudo 6,6 Terus Terjadi Susulan, BRIN: Kerak Bumi yang Patah Akan ...

Kejadian yang menimpa AH Almas dan dua orang temannya terjadi pada Desember 2021 lalu.

“Ketika kami tiba di pintu kelas, guru mengatakan kami tidak bisa masuk dengan hijab,” kata Almas dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Al Jazeera pada 19 Januari 2022.

"Dia meminta kami untuk membukanya," sambungnya.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Orang Mana yang Paling Tidak Sesuai? Setiap Jawaban Mengungkap Tipe Seperti Apa Anda

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Aljazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x