9 Juta Narkoba Pil Captagon Diselundupkan, Pihak Berwenang Lebanon Berhasil Menggagalkannya

- 30 Desember 2021, 11:03 WIB
Ilustrasi. Lebanon gagalkan penyelundupan pil Captagon.
Ilustrasi. Lebanon gagalkan penyelundupan pil Captagon. /PIXABAY/Emilian Danaila/

Baca Juga: Squid Game Season 2 Resmi Dibahas, Sutradara Bocorkan Sinopsis Terbarunya

Riyadh juga melarang semua impor dari Lebanon. Uni Emirat Arab menarik utusannya.

Selama pertemuan mereka bulan ini, para pemimpin Dewan Kerjasama Teluk meminta Lebanon untuk memperketat kontrol perbatasan.

Lebanon diminta mengambil langkah untuk mencegah penyelundupan narkoba melalui ekspor ke Arab Saudi dan negara-negara Teluk lainnya.

Sebelumnya, polisi Dubai pada pekan lalu juga menemukan menemukan penyelundupan pil Captagon.

Baca Juga: Alasan Pelatih Thailand Ganti Kiper Mengejutkan, Bukan Tak Hormati Indonesia

Tak main-main, penyelundupan itu senilai sekitar $15,8 juta (sekitar Rp225 miliar).

Sama dengan yang terjadi di Lebanon, pil tersebut juga disembunyikan dalam pengiriman lemon.

Ada empat orang Arab yang yang berhasil ditangkap dalam kasus tersebut.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah