Skizofrenia: Gangguan Mental yang Terlihat Sejak Usia Remaja, Simak Penjelasannya

- 8 Oktober 2020, 19:20 WIB
Ilustrasi gangguan skizofrenia.*
Ilustrasi gangguan skizofrenia.* /Pixabay./

Gejala ini mengacu pada perilaku yang tidak tampak pada individu yang sehat.

Baca Juga: LAN dan KPK Kerja Sama Berantas Korupsi, Begini Tanggapan Tjahjo Kumolo

Pertama, halusinasi. Pada gejala ini, seseorang mengalami sesuatu yang terasa nyata, namun sebenarnya perasaan itu hanya ada di pikiran penderitanya.

Misalnya, penderita merasa mendengar sesuatu, padahal orang lain tidak mendengar apapun.

Kedua, delusi atau waham yang meyakini sesuatu yang bertolak belakang dengan kenyataan.

Baca Juga: Apakah Jaga Jarak Dua Meter Efektif Cegah Penularan Virus Corona? ini Menurut Pakar

Gejalanya beragam, mulai dari merasa diawasi dan diikuti. Sebagian besar penderita skizofrenia mengalami gejala ini.

Ketiga, kacau dalam berpikir dan berbicara. Gejala ini dapat diketahui dari kesulitan penderita dalam berbicara.

Penderita skizofrenia sulit berkonsentrasi, bahkan membaca koran atau menonton televisi saja terasa menyulitkan.

Baca Juga: Paksa Masuk Gedung DPRD, Para Buruh Saling Lempar dengan Polisi dalam Demo Penolakan UU Cipta Kerja

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah