5 Tips Bugar dan Sehat saat Puasa Ramadhan, Salah Satunya Manfaatkan Power Nap

- 4 April 2022, 10:21 WIB
Tips mudah agar tetap bugar saat jalani puasa Ramadhan.
Tips mudah agar tetap bugar saat jalani puasa Ramadhan. /Pexels/Thirdman

PR TASIKMALAYA - Menjalani puasa ramadhan akan banyak halangan dan rintangan, maka perlu tubuh yang bugar dan sehat.

Namun, banyak orang kurang paham cara benar menjaga tubuh tetap bugar dan sehat saat puasa ramadhan.

Salah satu yang dibutuhkan tubuh saat puasa ramadhan ialah memanfaatkan power nap, atau tidur sebentar sekira 20 menit per hari.

Untuk lebih lengkapnya, berikut 5 tips bugar dan sehat saat puasa ramadhan seperti dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Swirlster.

Baca Juga: Informasi Jadwal Salat Kota Bandung pada Senin, 4 April 2022, Ayo Salat di Awal Waktu!

1. Jangan Pernah Melewatkan Sahur

Mirip dengan sarapan dalam rutinitas kita sehari-hari, sahur yang merupakan makan sebelum fajar selama bulan Ramadhan adalah bagian terpenting dari hari itu.

Jika seseorang akan berpuasa hingga matahari terbenam, maka mereka membutuhkan energi untuk menjalaninya sepanjang hari.

2. Power Nap Sangat Bermanfaat

Baca Juga: Tes IQ: Coba Teka-teki Sulit Ini, Berapa Banyak Kotak dalam Gambar? Ungkap Seberapa Fokus Diri Anda

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Swirlster NDTV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x