DPR RI Buka Seleksi Pengadaan CPNS 2023, Tersedia 98 Formasi! Cek Rincian dan Info Resminya DI SINI

- 20 September 2023, 20:36 WIB
Ilustrasi - Sekretaris jenderal Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia membuka seleksi pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil atau CPNS 2023.
Ilustrasi - Sekretaris jenderal Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia membuka seleksi pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil atau CPNS 2023. /Pixabay.com

Demikian rincian jumlah dan formasi pendaftaran CPNS 2023 di lingkungan DPR RI yang bisa Anda coba daftar.

Jika Anda berminat untuk mendaftar di salah satu formasi jabatan di atas, segera daftarkan diri Anda sekarang juga.

Dapatkan segala informasi mengenai seleksi pengadaan CPNS 2023 hanya dari situs resmi dan terpecaya saja untuk menghindari penipuan dan semacamnya.

Baca Juga: KPK Buka Lowongan CPNS 2023, Tersedia 214 Formasi, Cek Rincian Serta Link Daftar

Adaun link resmi dan informasi lebih lengkap mengenai tata cara pendaftaran seleksi CPNS di DPR RI adalah sebagai berikut: KLIK DI SINI

Sebelum mendaftar, Anda terlebih dahulu harus membuat akun di laman SSCASN dengan menggunakan nomor NIK dan nomor KK Anda.

Adapun link untuk membuat akun CASN tersebut bisa Anda klik pada link ini: LINK DAFTAR.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah