Eks Napi Teroris Ingatkan Generasi Muda Bahaya Kontan Radikalisme, Singgung Pancasila dan UUD 1945

- 14 Juli 2023, 10:18 WIB
Ilustrasi teroris.
Ilustrasi teroris. /Pixabay/TheDigitalWay/

Kemudian Irfan mengungkap pergerakan kelompok radikal atau terorisme di Kaltim telah diketahui sejak 2013 silam.

Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan politik Kabupaten Paser Nonding mengatakan kegiatan sosialisasi dalam rangka pencegahan kelompok radikal maupun terorisme sesuai dengan pelaksanaan amanat Peraturan Presiden RI Nomor 7 tahun 2021.

Peraturan presiden itu membahas tentang rencana aksi nasional pencegahan dan penanggulangan ekstremisme (RAN PE) berbasis kekerasan yang mengarah pada terorisme pada 2020-2024.

Ia berharap sosialisasi pencegahan ekstremisme berbasi kekerasan ini agar dapat meningkatkan kesadaran masyarakat soal mendeteksi penyebaran paham ekstremisme.

Serta mengingatkan kepada generasi muda untuk menghindari atau melawan paham ekstremisme yang bisa merusak masa depan anak muda.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah