Daftar 19 Jenis Operasi yang Ditanggung oleh BPJS Kesehatan

- 7 September 2022, 21:24 WIB
ILUSTRASI - Berikut 19 jenis operasi yang dapat ditanggung oleh BPJS Kesehatan, mulai dari amandel hingga usus buntu.*
ILUSTRASI - Berikut 19 jenis operasi yang dapat ditanggung oleh BPJS Kesehatan, mulai dari amandel hingga usus buntu.* /Pexels / Pixabay/

PR TASIKMALAYA - BPJS merupakan akronim dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial.

BPJS Kesehatan memberi fasilitas yang dapat digunakan oleh masyarakat dengan melalui beberapa layanan medis.

Salah satu fasilitas yang dapat dimanfaatkan dari BPJS Kesehatan, yaitu adanya layanan operasi.

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Instagram @indonesiabaik.id, lalu jenis operasi apa saja yang ditanggung oleh BPJS Kesehatan? Simak penjelasan berikut ini.

Baca Juga: Little Women Episode 3: Spoiler, Jadwal Tayang, dan Link Nonton Sub Indo

Operasi amandel

Operasi bedah empedu

Operasi bedah mulut

Operasi bedah vaskuler

Baca Juga: Tes Psikologi: Penuh Makna Tersembunyi! Bentuk Kaki Ternyata Bisa Ungkap Karakter dan Kepribadian Anda

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Instagram @indonesiabaik.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x