Muncul Varian Baru Omicron, Begini Gerak Cepat Polri dan Pemerintah Atasi Hal Itu

- 14 Desember 2021, 16:42 WIB
Polri membeberkan langkah gerak cepat pemerintah dalam mengantisipasi virus corona varian baru Omicron.
Polri membeberkan langkah gerak cepat pemerintah dalam mengantisipasi virus corona varian baru Omicron. /pixabay.com/@geralt/

PR TASIKMALAYA - Baru-baru ini masyarakat Indonesia kembali disibukkan dengan virus Covid-19 varian baru Omicron.

Dalam rangka mengatasi hal itu, pemerintah melalui Polri mengimbau kepada masyarakat agar memperhatikan antisipasi varian baru Omicron.

Cara mengatasi varian Omicron ini diungkapkan dalam akun Instagram Divisi Humas Polri @divisihumaspolri, yang dikutip pada Selasa, 14 Desember 2021.

Dalam postingan Instagram tersebut, Polri membagikan berberapa informasi penting terhadap antisipasi varian baru Omicron.

Baca Juga: Tes Psikologi: Apakah Kepribadian Anda Mandiri? Pilih Salah Satu Langit untuk Ungkap Jawabannya

Langkah-langkah gerak cepat pemerintah dalam mengantisipasi varian baru Omicron itu dibagikan oleh polri untuk diketahui masyarakat.

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com, berikut beberapa langkah pemerintah dalam antisipasi varian baru Omicron.

Pertama, dengan mengetatkan pembatasan dan kedatangan luar negeri serta meningkatkan whole genome sequencing.

Baca Juga: Cek Fakta, Benarkah Megawati Mengusung Ganjar Pranowo Jadi Capres 2024?

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah