Rayakan Hari Antikorupsi Sedunia, Sandiaga Uno Ternyata Pernah Ditanya Hal Ini oleh Deddy Corbuzier

- 9 Desember 2021, 21:51 WIB
Sandiaga Uno membagikan momen dirinya ketika hadir di podcast milik Deddy Corbuzier ketika memperingati Hari Antikorupsi Sedunia.
Sandiaga Uno membagikan momen dirinya ketika hadir di podcast milik Deddy Corbuzier ketika memperingati Hari Antikorupsi Sedunia. /Tangkapan layar YouTube/Kemenparekraf

Baca Juga: Bupati PSU Klaim 'Nihil' Dampak Buruk IKN, Aktivis Lingkungan Beri Komentar Menohok

Setelah itu Deddy Corbuzier pun bertanya, apakah saat sudah jadi Menteri Sandiaga Uno berniat melakukan korupsi.

"Bro, nggak akan korupsi kan?" ucap Deddy Corbuzier.

Sandiaga Uno pun menjawab pertanyaan Deddy Corbuzier, baginya setelah menjadi pelayan publik dia menjadi hati-hati.

"Allah udah kasih banyak kita rezeki, kita ada diposisi jadi pelayan publik ya kita harus hati-hati dalam mengemban amanah ini," tutur Sandiaga Uno.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Bentuk Jari Telunjuk Mengungkapkan Keinginan Terdalam Anda, Salah Satunya Sombong

Tugas Menteri yang diberikan untuknya merupakan amanah yang akan selalu Sandiaga Uno laksanakan.

"Gua selalu berdoa agar gua dijauhkan dari segala ujian-ujian, kalaupun dikasih semoga gua bisa menjalaninya," ungkap Sandiaga Uno.

Setelah Sandiaga Uno menjawab, Deddy Corbuzier pun mengungkapkan alasannya menanyakan hal tersebut pada sang Menteri.

"Karena kalo anda korupsi, maka hampir semua Menteri pasti korupsi bro," tutur Deddy Corbuzier.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Twitter @sandiuno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah