Pemkot Bandung Perpanjang Penutupan Jalan Hingga 4 Januari, Berikut Lokasinya

- 23 Desember 2020, 16:20 WIB
Potret personel Dishub Kota Bandung sedang melakukan persiapan penutupan jalan.
Potret personel Dishub Kota Bandung sedang melakukan persiapan penutupan jalan. /Dok. Humas Pemkot Bandung/

6. Jalan Lembong Tamblong (Patung Bola): Hari Biasa 21.00 - 05.00 WIB, Sabtu/Minggu 20.00 - 05.00 WIB.

7. Jalan Merdeka (Merdeka Riau, Aceh, Sumatra, Wastukencana) Hari Biasa: 21.00 - 05.00 WIB, Sabtu Minggu 20.00 - 05.00 WIB.

8. Jalan Ir. H Djuanda: Hari Biasa 21.00 - 05.00 WIB, Sabtu/Minggu 20.00 - 05.00 WIB.

9. Jalan Punawarman: Hari Biasa 21.00 - 05.00 WIB, Sabtu Minggu 20.00 - 05.00 WIB.

10. Jalan Dipatiukur: Hari biasa 17.00 - 22.00 WIB, Sabtu/Minggu 17.00 - 05.00 WIB.

11. Jalan Alun-alun Timur: Hari biasa 21.00 - 05.00 WIB, Sabtu/Minggu 20.00 - 05.00 WIB.

Baca Juga: Datangi Kantor KKP Usai Dilantik, Menteri Sakti: akan Segera Berkeliling Indonesia berserta Jajaran

Ring 2

1. Jalan Ahmad Yani - Lingkar Selatan: Hari Biasa 21.00 - 05.00 WIB, Sabtu/Minggu 20.00 - 05.00 WIB.

2. Jalan Gatot Soebroto - Lingkar Selatan (Pelajar Pejuang 45): Hari Biasa 21.00 - 05.00 WIB, Sabtu/Minggu 20.00 - 05.00 WIB.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: Humas Kota Bandung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah