Tuntut Lukashenko Mundur, Puluhan Ribu Orang Belarus Lakukan Demonstrasi

- 19 Oktober 2020, 06:50 WIB
Ribuan Perempuan di Belarusia Menggelar Protes Menuntut Presiden Lukashenko Mundur
Ribuan Perempuan di Belarusia Menggelar Protes Menuntut Presiden Lukashenko Mundur /aljazeera.com/

Pihak kepolisian telah menangkap 13 ribu orang termasuk anggota partai oposisi sejak pemilu.

Baca Juga: Tindaklanjuti Normalisasi Kedua Negara, Israel dan Uni Emirat Arab Sepakati Perjanjian Investasi

Selain itu juga, kepolisian telah menekan media independen.

Belarusia akan terancam lumpuh nasional apabila Lukashenko tidak segera mengundurkan diri sebelum 25 Oktober 2020..

Hal itu di sampaikan pemimpin oposisi, Sviatlana Tsikhanouskaya, yang telah meninggalkan Belarusia ke Lithuania.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah