Prabowo Beri Pistol untuk Menhan Prancis: Kita Telah Menandatangani Persetujuan

- 12 Februari 2022, 10:17 WIB
Pistol diberikan oleh Prabowo kepada Menhan Prancis sebagai cinderamata dalam rangka hubungan bilateral Indonesia-Prancis.
Pistol diberikan oleh Prabowo kepada Menhan Prancis sebagai cinderamata dalam rangka hubungan bilateral Indonesia-Prancis. /Kolase Foto Instagram.com/@prabowo/Humas Setjen Kemenhan

Kontrak tersebut merupakan bagian dari kontrak yang lebih besar untuk pembelian 42 pesawat tempur jenis yang sama.

Kesepakatan kedua adalah MoU kerja sama dibidang RnD kapal selam antara PT PAL dengan Naval Group.

Baca Juga: Tes Kepribadian : Pilih Mandala dan Jawabannya Akan Temukan Kekuatan Sihir yang Tersembunyi!

Kesepakatan ketiga yaitu MoU kerjasama program offset dan ToT yang dilakukan oleh Dassault dengan PT DI.

Kesepakatan keempat yakni MoU kerja sama di bidang telekomunikasi yang dilakukan oleh PT LEN dengan Thales Group.

Kesepakatan terakhir adalah kerja sama pembuatan munisi kaliber besar yang dilakukan oleh PT Pindad dengan Nexter Munition.

Baca Juga: Jungyeon Muncul Bersama TWICE, JYP Entertainment Beri Kabar Mengejutkan Melalui Dispatch Soal Keadaannya

Menilik cenderamata yang diberikan Prabowo, sebuah pistol buatan Pindad yang memiliki seri G2 Elite, dan bertuliskan nama Florence Parly.

Pistol tersebut beraksen putih dan emas yang dibalut dengan kotak warna merah.

Di dalam kotak itu terdapat tulisan "De la part de Prabowo Subianto, Ministre de la Défense d’Indonésie" yang dalam bahasa Indonesia berarti "Dari Menteri Pertahanan Republik Indonesia Prabowo Subianto".

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah