Awas, Flu Burung Sudah Mulai Menyebar Pesat di Asia hingga Eropa

- 16 November 2021, 10:55 WIB
Flu burung kembali merebak dibebrapa negara di Eropa dan Asia, pihak OIE minta untuk lebih waspada.
Flu burung kembali merebak dibebrapa negara di Eropa dan Asia, pihak OIE minta untuk lebih waspada. /pexels.com

Sebelumnya, China telah melaporkan 21 infeksi pada manusia dengan subtipe H5N6 flu burung sepanjang tahun ini. lebih banyak dari 2020.

Sementara Korea Selatan melaporkan wabah flu burung di peternakan sekitar 770.000 unggas di Chungcheongbuk-do.

Baca Juga: Sayang Dibuang, Berikut 5 Manfaat Air Tajin bagi Kesehatan, Salah Satunya Cegah Kanker

Akibatnya, semua hewan ternak terpaksa harus disembelih atau dilenyapkan.

Masih di Asia, Jepang melaporkan wabah pertamanya pada musim dingin tahun, lebih tepatnya di wilayah timur laut negara tersebut.

OIE membenarkan pernyataan pekan lalu oleh kementerian pertanian Jepang terkait wabah H5N8 itu.

Baca Juga: Rafathar Marah, Nagita Slavina Kesal hingga Salahkan Raffi Ahmad: Kamu Sih!

Bukan hanya Asia Timur, India laporkan kematian manusia pertama akibat wabah flu burung baru-baru ini.

Selain itu di Eropa, Norwegia melaporkan wabah flu burung H5N1 di wilayah Rogaland pada 7.000 unggas.

Terkait hal itu, wabah itu umumnya terjadi tiap musim gugur tiba, disebarkan oleh burung liar yang bermigrasi.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Channel News Asia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah