7 Camilan Sehat yang Cocok untuk Diet, Salah Satunya Yoghurt

- 9 Oktober 2020, 07:31 WIB
Ilustrasi Yoghurt.*
Ilustrasi Yoghurt.* /Pixabay//

Para peneliti menyarankan bahwa makan semangkuk sup sebelum makan akan memberikan efek kenyang. Sehingga konsumsi kalori pada makan selanjutnya akan berkurang.

5. Yoghurt

Kudapan ini kaya akan protein, potasium, kalsium, vitamin, dan mineral. Asam laktat yang tekandung dalam yoghurt membantu menjaga pencernaan tetap terkendali, mencegah berbagai jenis infeksi, dan juga memainkan peran penting dalam mencegah kanker.

Dibandingkan dengan prduk susu lainnya, yoghurt terbukti efektif dalam menekan nasfsu makan dan mengendalikan rasa lapar.

Baca Juga: Janji Beri Pengobatan Gratis Virus Corona Bagi Warga AS, Trump Justru Salahkan Tiongkok

6. Jagung Rebus

Makanan ini mengandung banyak serat makanan dan protein sehingga cocok untuk dikonsumsi sebelum berolarraga.

Jagung rebus juga mengandung antioksidan, asam folat, mineral seperti fosfor, kalsium, dan magnesium, serta vitamin C dan A. Ini membuat jagung rebus makanan yang memuaskan dan mengisi perut.

7. Energi Bar

Energi bar merupakan camilan penambah energy cepat yang dapat dimakan kapan saja. Energi bar mengandung makronutrien seperti karbohidrat, protein, dan lemak sehat.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x