Rawat Kesehatan Mentalmu dengan Lakukan Hal Ini! Berikut 5 Solusi Ampuhnya

- 22 November 2023, 16:57 WIB
Ilustrasi kesehatan mental.
Ilustrasi kesehatan mental. /Pixabay/vdnhieu

4. Menyendiri

Menyendiri ternyata baik untuk kesehatan mental, anjuran untuk menemukan waktu sendiri sudah dibuktikan melalui studi. 36 persen orang dewasa di Inggris telah melakukannya.

Dan Hal tersebut berbuah positif, dengan menemukan waktu sendiri sesorang mendapatkan kesejahteraan mental, menghilangkan stres bahkan bisa memulihakn tenaga.

5. Melakukan Percakapan Terbuka

Selain menyendiri, melakukan percakapan terbuka juga bisa meredakan stres. Aktivitas ini menjadikan keadaan otak atau pikiran lebih tenang.

Seseorang juga bisa mendapatkan dukungan secara emosional dari orang terpercaya serta mendapatkan perspektif yang beragam, validasi dan menemukan solusi.***

 

Halaman:

Editor: Wulandari Noor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah